Rabu, 07 Oktober 2015

Tutorial mengganti theme wordpress

Tutorial mengganti theme wordpress dengan mudah  :

Perlu teman-teman ketahui ada beberapa hal yang dapat teman-teman lakukan untuk dapat menambah dan mengganti theme. Teman-teman dapat dengan mudah mengganti template wordpress dengan mengikuti cara sebagai berikut :

1. Pertama-tama teman-teman dapat masuk ke browser kemudian ketikan nama blog
2. Apabila sudah masuk ke tampilan awal maka teman-teman dapat melanjutkan dengan cara sorot "appreance" kemudian pilih themes
3. Selanjutnya teman-teman dapat memilih themes yang sudah tersedia atau disesuaikan dengan kebutuhan teman-teman. Misalnya teman-teman dapat membuka add news. Pada halaman ini maka teman-teman dapat memilih sesuai dengan kebutuhan teman-teman. Pilih Search maka teman-teman dapat memilih  tampilan warna , kolom , layout atau lainnya.
4. Kemudian selanjutnya teman-teman  juga dapat memilih themes di featured, newest atau recently updated . Apabila sudah terpilih maka teman-teman dapat mengklik theme yang teman-teman pilih dan kemudian install. Teman-teman dapat membuka blog dan menyesuaikan dengan themes yang sudah teman-teman pilih. 

Nah, gimana nih teman-teman apa kalian berminat untuk mencobanya ???
Semoga postingan ini bermanfaat untuk kalian ya, selamat mencoba

0 komentar:

Posting Komentar

 

Olivia Noval Karina Copyright © 2012 Design by Ipietoon Blogger Template